Arsene Wenger: Latih MU? Siapa Yang Takut

Arsene Wenger: Latih MU? Siapa Yang Takut

Mantan pelatih Arsenal, Arsene Wenger akhir nya mengungkapkan suaranya terkait masa depan. ia mengatakan bahwa suatu saat nanti ia bisa kembali menjadi pelatih dan akan melatih Manchester United.

Arsene Wenger yang pernah melatih Arsenal sejak 1996 -2018 sudah menjadi ikon untuk The Gunners. pasalnya pelatih asal Prancis tersebut menjadi pelatih terlama yang menanganin Arsenal tersebut dan mencatat beberapa rekor untuk dunia.

Namun pada 2018 kemarin, Arsene Wenger langsung memutuskan untuk mengundurkan dirinya sebagai pelatih Arsenal. ada rumor yang mengatakan bahwa ia akan menanganin klub besar eropa lain nya, namun nyata nya sampai saat ini ia masih belum memiliki pekerjaan nya sebagai pelatih mana pun.

Belakangan ini, Pelatih asal Prancis tersebut mengakui dirinya cukup tertarik untuk melatih setan merah yang merupakan Rival Arsenla. ” Manchester United merupakan klub yang ingin di latih oleh semua pelatih dunia termasuk dirinya” dari Wenger .

Wenger juga mengkalim bahwa tidak semua pelatih yang bisa menjadi manajer Manchester United, apa lagi kini MU sudah menjadi klub besar Eropa. dalam melatih Manchester United tidak semua pelatih punya keberanian untuk menjadi juru takti di mu. jadi itu akan menjadi sosok keberanian yang besar untuk berada di sana” Lanjutnya.

Seperti yang saya bilang tadinya bahwa Klub seperti Manchester United ini akan menjadi impian bagi semua pelatih untuk latih di sana dan saya juga punya kepercayaan diri yang tinggi untuk tersanjung ke sana” tutup Wenger

Jadi ketika di tanya peluang untuk menjadi pelatih setan merah ia juga tidak menutup kemungkinan nya untuk melatih suatu saat nantinya. jadi untuk itu ia harus bisa menunggu dengan kabar baik pasalnya kini Mu masih percaya dengan Ole Gunnar Solskjaer yang saat ini masih menanganin Setan Merah.